Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Realisasi Anggaran 2016 dan Rencana Anggaran 2017 — Komisi 6 DPR-RI Rapat Dengar Pendapat dengan Kepala BKPM (Badan Koordinasi Penanaman Modal)

Tanggal Rapat: 13 Feb 2017, Ditulis Tanggal: 14 Jan 2021,
Komisi/AKD: Komisi 6 , Mitra Kerja: Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM)

Pada 13 Februari 2017, Komisi 6 DPR-RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Kepala BKPM (Badan Koordinasi Penanaman Modal) Tentang Realisasi Anggaran 2016 dan Rencana Anggaran 2017. Rapat ini dibuka dan dinyatakan terbuka untuk umum. (Ilustrasi: tribunnewswiki.com)

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM)
  • Kepala BKPM mengatakan bahwa kinerja BPKM dan realisasi investasi saat ini cukup lemah, target BKPM untuk anggaran 2017 ialah untuk investasi sebesar Rp678 Triliun dan di tahun 2018 akan melonjak hingga Rp800 Triliun.
  • Pada tanggal 31 Desember 2016, realisasi anggaran sebesar Rp437 Miliar atau setara dengan 89,5%.
  • Anggaran BPKM cukup stabil tiap tahun dan berkisar hingga Rp500-550 Miliar, dan BPKM terus berharap agar anggarannya tetap stabil.
  • Konsumsi belanja pemerintah sudah defisit sehingga kita harus mengurangi belanja pemerintah.
  • BKPM berharap dengan penanaman modal sekarang ini, maka perdagangan tidak menurun.
  • BKPM mengupayakan untuk tidak hanya mengandalkan anggaran saja tetapi juga inovasi-inovasi yang mempercepat perizinan.
  • BPKM masih terlalu banyak izin-izin dan syarat-syarat yang berlebihan,
  • BKPM juga telah bicarakan di sidang kabinet untuk menggenjot deregulasi.

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan