Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Anggaran Infrastruktur Diplomasi, dan lain-lain — Komisi 1 DPR-RI Rapat Kerja (Raker) dengan Menteri Luar Negeri

Tanggal Rapat: 5 Jun 2024, Ditulis Tanggal: 6 Sep 2024,
Komisi/AKD: Komisi 1 , Mitra Kerja: Menteri Luar Negeri

Pada 5 Juni 2024, Komisi 1 DPR-RI mengadakan Rapat Kerja (Raker) dengan Menteri Luar Negeri mengenai Anggaran Infrastruktur Diplomasi, dan lain-lain. Raker dibuka oleh Meutya Hafid dari Fraksi Golkar dapil Sumatera Utara 1 pada pukul 11.53 WIB.

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Menteri Luar Negeri

Sekretaris Jenderal Kementerian Luar Negeri:

  • Tantangan
    • Kondisi infrastruktur diplomasi yang belum ideal
    • 113 gedung perwakilan > 30 tahun
    • 47 gedung kantor perwakilan berstatus sewa
    • 312 kendaraan berusia di atas 10 tahun
  • Tujuan
    • Pemenuhan standar minium infrastruktur diplomasi
    • Menuju Indonesia Emas 2045
    • Representasi Indonesia sebagai bangsa yang besar dan modern
  • Metodologi dan Skala Priorias
    • Parameter umum dan khusus
    • Tier system
    • Cakup eluruh infrastruktur dari gedung hingga peralatan perkantoran

Menteri Luar Negeri:

  • Anggaran yang Kementerian Luar Negeri ajukan terkait pembangunan infrastruktur diplomatik baik yang sifatnya tertuju untuk SDM dan bangunan secara fisik yang terkait gedung. Kementerian Luar Negeri selalu memperhatikan situasi negara.

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan