Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Evaluasi Anggaran Tahun 2024, RKA dan RKP Tahun 2025, dan Isu Aktual Lainnya - Raker Komisi 4 dengan Menteri Kelautan dan Perikanan

Tanggal Rapat: 11 Jun 2024, Ditulis Tanggal: 12 Jun 2024,
Komisi/AKD: Komisi 4 , Mitra Kerja: Menteri Kelautan dan Perikanan

Pada 11 Juni 2024, Komisi 4 DPR-RI melaksanakan Rapat Kerja (Raker) dengan Menteri Kelautan dan Perikanan tentang evaluasi anggaran tahun 2024, RKA dan RKP Tahun 2025, dan isu aktual lainnya. Rapat dipimpin dan dibuka oleh Sudin dari Fraksi PDIP dapil Lampung 1 pada pukul 10.49 WIB. (Ilustrasi: KASN)

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Menteri Kelautan dan Perikanan
  • Realisasi anggaran KKP tahun 2024:
    • Setjen; pagu efektif Rp585.476.303.000, dengan realisasi Rp171.911.810.371, dengan realisasi terhadap pagu efektif 29,36%
    • Itjen; pagu efektif Rp85.719.593.000, dengan realisasi Rp35.837.070.388, dengan realisasi terhadap pagu efektif 41,81%
    • Ditjen PT; pagu efektif Rp866.328.998.000, dengan realisasi Rp292.242.895.632, dengan realisasi terhadap pagu efektif 33,70%%
    • Ditjen PB; pagu efektif Rp1.154.802.489.000, dengan realisasi Rp332.310.587.245, dengan realisasi terhadap pagu efektif 28,78%
    • Ditjen PSDKP; pagu efektif Rp1.058.392.496.000, dengan realisasi Rp328.050.447.385, dengan realisasi terhadap pagu efektif 31,00%
    • Ditjen PDSPKP; pagu efektif Rp329.855.286.000, dengan realisasi Rp93.850.786.871, dengan realisasi terhadap pagu efektif 28,33%
    • Ditjen PKAL; pagu efektif Rp594.589.950.000, dengan realisasi Rp129.986.157.988, dengan realisasi terhadap pagu efektif 21,86%
    • BPPSDM KP; pagu efektif Rp1.418.758.773.000, dengan realisasi Rp606.841.917.817, dengan realisasi terhadap pagu efektif 42,77%
    • BPPMHKP; pagu efektif Rp336.731.785.000, dengan realisasi Rp131.494.770.952, dengan realisasi terhadap pagu efektif 39,05%
  • Jumlah pagu efektif sebesar Rp6.430.637.673.000, dengan realisasi Rp2.122.326.444.649, dengan realisasi terhadap pagu efektif 33,01%.
  • Progres capaian indikator kinerja utama KKP TA 2024:
    • Produksi perikanan; 5,74 juta ton
    • Nilai tukar nelayan; 101,81, dan nilai tukar pembudidaya ikan; 102,18
    • Pertumbuhan PDB perikanan; 3,49%
    • Nilai ekspor hasil perikanan; 1,45 USD miliar
    • PNBP sektor kelautan dan perikanan; Rp767,87 miliar
    • Rasio ekspor ikan dan hasil perikanan yang diterima oleh negara tujuan ekspor; 99,9%
    • Produksi garam; IKU tahunan
    • Luas kawasan konservasi perairan; IKU tahunan
    • Penyelesaian penataan ruang laut dan zonasi pesisir; IKU tahunan
    • Proporsi tangkapan jenis ikan yang berada dalam batas biologis yang aman; IKU tahunan
    • Kepatuhan pelaku usaha KP; IKU tahunan
    • Lulusan pendidikan dan pelatihan yang terserap dunia usaha dan dunia industri; IKU tahunan
  • Usulan rencana kerja (postur pagu anggaran pagu indikatif KKP tahun 2025);
    • Total pagu 2025 sebesar Rp6.230,56 miliar;
      • Belanja operasional; Rp2.910,73 miliar:
        • Belanja pegawai; Rp1.919,19 miliar
        • Belanja operasional perkantoran; Rp991,54 miliar
      • Belanja non operasional; Rp3.319,83 miliar
  • Target kinerja utama KKP tahun 2025:
    • Produksi perikanan; 24,58 juta ton
    • Nilai tukar nelayan; 104-105 NTN
    • Pertumbuhan PDB perikanan; 4,00-6,00
    • Nilai ekspor hasil perikanan; 6,25 USD miliar
    • Produksi garam; 2,25 juta ton
    • Luas kawasan konservasi perairan; 30,00 juta Ha
    • Indeks kepatuhan pelaku usaha kelautan dan perikanan; 82,00
    • Persentasi lulusan pendidikan dan pelatihan KP yang terserap DUDI; 75,00
    • Persentasi hasil kelautan dan perikanan yang memenuhi standar mutu dan keamanan; 70,00
  • Tema RKP tahun 2025 adalah Akselerasi pertumbuhan ekonomi yang inklusif dan berkelanjutan.
  • Usulan pagu indikatif tahun 2025 sebesar Rp6.230.163,82

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan