Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Pembahasan Revisi Rancangan Undang-Undang Kepalangmerahan — Komisi 9 DPR RI Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) dengan Pusat Kesehatan Tentara Negara Indonesia (PKTNI), Badan Satuan Angkatan Resque Nasional (Basarnas), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), IFRC, ICRC

Tanggal Rapat: 26 Apr 2017, Ditulis Tanggal: 17 Dec 2020,
Komisi/AKD: Komisi 9 , Mitra Kerja: Pusat Kesehatan Tentara Negara Indonesia (PKTNI), Badan Satuan Angkatan Resque Nasional (Basarnas), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), IFRC, ICRC

Pada 26 April 2017, Komisi 9 DPR-RI mengadakan Rapat Dengar Pendapat Umum (RDPU) dengan Pusat Kesehatan Tentara Negara Indonesia (PKTNI), Badan Satuan Angkatan Resque Nasional (Basarnas), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), IFRC, ICRC tentang Pembahasan Revisi Rancangan Undang-Undang Kepalangmerahan. RDPU ini dibuka dan dipimpin oleh Irgan dari Fraksi Partai Persatuan Pembangunan (F-PPP) dapil Banten 3 pada pukul 14:37 WIB dan dinyatakan terbuka untuk umum. (Ilustrasi: https://www.klikdokter.com)

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Pusat Kesehatan Tentara Negara Indonesia (PKTNI), Badan Satuan Angkatan Resque Nasional (Basarnas), Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), IFRC, ICRC

PKTNI:

  • PKTNI berpedoman pada konferensi Jenewa, dan seluruh TNI itu memperoleh kursus-kursus untuk membantu korban.
  • PKTNI ingin mencatumkan kalimat "pusat kesehatan TNI atau Dinas Kesehatan".

Basarnas:

  • Tugas Basarnas adalah melaksanakan operasi dalam rangka mengahadapi kecelakaan pesawat terbang ataupun kapal.
  • Basarnas hanya melakukan pencarian dan pertolongan dalam kegiatan kemanusiaan.

BNPB:

  • Prinsip penanggulangan bencana sama saja, maka dari itu harus dilakukan secara berencana dan terpadu.
  • PMI adalah bagian dan mitra BNPB di lapangan.
  • Tugas BNPB dibagi menjadi 3 yaitu pra bencana, tanggap darurat, dan recovery.
  • Tugas BNPB adalah fungsi-fungsi koordinasi, pelaksana, dan fungsi komando.

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan