Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Follow us:   
Kontak kami:    kontak@wikidpr.org
Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan

Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) Tahun 2016 — Komisi 10 DPR-RI Rapat Kerja dengan Menteri Pemuda dan Olahraga

Tanggal Rapat: 24 Jun 2016, Ditulis Tanggal: 17 Feb 2021,
Komisi/AKD: Komisi 10 , Mitra Kerja: Menteri Pemuda dan Olahraga

Pada 24 Juni 2016, Komisi 10 DPR-RI mengadakan Rapat Kerja dengan Menteri Pemuda dan Olahraga mengenai Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (RAPBN) Tahun 2016. Rapat ini dibuka dan dipimpin oleh Utut dari Fraksi Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDI-P) dapil Jawa Tengah 7 pada pukul 10:27 WIB dan dinyatakan terbuka untuk umum. (Ilustrasi : lokerdisnaker.com)

Pemaparan Mitra

Berikut merupakan pemaparan mitra:

Menteri Pemuda dan Olahraga
  • Pada rapat kerja dengan Komisi 10 DPR-RI tanggal 8 Juni 2016 yang membahas RKA-K/L dalam RUU APBN Perubahan TA 2016, berdasarkan Inpres Nomor 4 Tahun 2016 dan Surat Menteri Keuangan Nomor S-377/MK.02/2016, Kementerian Pemuda dan Olahraga menyampaikan usulan pemotongan sebesar Rp. 609.316.101.300 dan realokasi dari Bagian Anggaran Bendahara Umum Negara untuk Jambore Pramuka 2016 sebesar Rp. 56.228.054.000.
  • Walau ada pemotongan, Kementerian Pemuda dan Olahraga tidak mengusik sedikitpun program prioritas.
  • Terkait dengan realokasi 500 Miliar dana renovasi GBK, Kementerian Pemuda dan Olahraga memohon kepada Komisi 10 DPR-RI karena ada beberapa peruban poin.

Pemantauan Rapat

Berikut merupakan respon anggota terhadap pemaparan mitra:

Rangkuman Terkait

Komisi / Alat Kelengkapan Dewan